6 Fitur Baru WhatsApp 2024 yang Harus Kamu Coba
6 fitur baru Meta Ai WhatsApp di tahun 2024 ini emang nggak main-main, bro! Mulai dari kehadiran Meta AI, fitur mention di status, sampai transkrip voice note (VN) yang bikin hidup lo makin praktis. WhatsApp terus berinovasi biar chatting lo nggak cuma asik, tapi juga canggih. Lo penasaran fitur-fitur barunya? Yuk, baca terus biar nggak ketinggalan!
Meta AI: Asisten Digital di WhatsApp
/imagine
dan tambahin deskripsi gambar yang lo mau. Hasilnya? Langsung bisa lo share ke temen atau grup. Selengkapnya tentang Meta AI bisa lo baca di sini.Transkrip Voice Note: Baca Isi VN Tanpa Dengerin
Video Call dengan Filter dan Background
Mention, Repost, dan Like di Status
Sekarang lo bisa mention temen di status WhatsApp, repost status orang, atau kasih like langsung. Interaksi jadi lebih gampang dan menyenangkan. Fitur ini bikin status WhatsApp lo lebih hidup, nggak cuma jadi pajangan doang.
Status Video Panjang: 1 Menit Tanpa Potong
Fitur ini buat lo yang suka share momen panjang di status. Sekarang lo bisa upload video sampai 1 menit tanpa perlu motong-motong. Lebih simpel, lebih praktis, dan pastinya lebih seru buat berbagi cerita.